SHARE

Test Online Penglihatan

Test Mata Anda
Seperti kita ketahui, kita disarankan untuk memeriksakan mata kita ke dokter mata minimial sekali setahun. Sehingga kita akan lebih cepat tahu ketika ada perubahan kondisi pada mata kita.

Nah bagaimana kalau kita ingin menguji penglihatan kita, seperti halnya kita lakukan ketika akan membeli kacamata dengan menggunakan tes Snellen Chartitu [an eye chart used by eye care professionals and others to measure visual acuity, wikimedia.org] kita disuruh membaca huruf per huruf, dari ukuranfont yang besar hingga paling kecil, tentunya dari jarak tertentu pula.
Ada banyak tools yang tersedia di internetuntuk menguji kemampuan penglihatan kita secara online dan tentunya dengan cara Snellen chart. Salah satu web yang menyediakan test online penglihatan tersebut adalah thinkquest.org.
Test penglihatan ini cukup akurat dengan ukuran monitor 15-inch, 17-inch, and 19-inch. Kita cukup memberi jarak antara posisi kita dengan monitor komputer dan ikutan setiap ‘on-screen’ perintah yang diberikan. Selanjutnya kita bisa memulai test online penglihatan dan ketika karakter tidak dapat dibaca, tekan tombol stop dan akan tampil hasilnya.

Selanjutnya kita bisa menguji penglihatan kita sewaktu-waktu, bahkan di rumah atau di kantor, dan kapan saatnya kita harus berganti kacamata.

No comments:

Post a Comment

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...